Penerapan Teori Hukum pada Penelitian Disertasi dan Tesis (Buku Ke-1) – Salim HS & Erlies Septianan Nurbani

Rp146,000

Buku Penerapan Teori Hukum Pada Penelitian Tesis dan Disertasi ini merupakan satu-satunya buku di Indonesia yang mengkaji dan menganalisis secara menyeluruh tentang perkembangan teori di dalam Ilmu Hukum, baik   teori yang menganalisis tentang hokum  normatif maupun hokum empiris, serta mengkaji dan menganalisis  hasil-hasil penelitian yang dilakukan oleh mahasiswa S2 maupun mahasiswa S3. Buku ini  sangat membantu mahasiswa yang sedang mengikuti dan menyelesaikan studi pada stratum dua (S2)  maupun S3 di dalam memilih teori hukum yang akan digunakan dan diterapkan di dalam  penelitiannya, serta untuk menentukan,   apakah penelitian yang akan dilakukannya merupakan penelitian yang orisinil (asli) atau tidak. Pengalaman menunjukkan bahwa banyak mahasiswa S2 maupun S3 yang terhambat di dalam menyelesaikan studinya disebabkan karena penelitian yang dilakukannya telah diteliti oleh mahasiswa lainnya.

Buku ini terdiri atas sembilan  bab dan masing-masing bab dibagi dalam subsub bab. Bab 1 pendahuluan, Bab 2 tentang penelitian hukum, Bab 3 tentang teori legislasi, Bab 4 tentang teori pluralisme hukum, Bab 5 tentang teori penyelesaian sengketa, Bab 6 tentang teori kewenangan, Bab 7 tentang teori perlawanan, Bab 8 tentang  teori perlindungan hukum, dan Bab 9 tentang teori efektivitas hukum.

Buku ini diperuntukkan bagi mahasiswa S2 maupun S3 yang sedang mengambil  mata kuliah teori hukum dan sedang menyusun proposal dan laporan penelitian tesis  dan disertasinya, serta  menjadi referensi utama bagi akademisi, praktisi, maupun pengusaha dalam pengembangan bisnisnya.

  • Penulis: Dr. H. Salim HS, S.H., M.S., Erlies Septiana Nurbani, S.H., LLM.
  • ISBN: 9789797698869
  • Halaman: 376
  • Ukuran: 15,5 X 23 cm
  • Tahun Terbit: 2013
, Product ID: 6372

Pin It on Pinterest

Share This