Transformasi Digital dan Ekosistem Ekonomi: Analisis Strategi Transformasi Digital pada Badan Pengelola Keuangan Haji – Indra Gunawan, Satya Rinaldi, Hamzah Ritchi

Rp138,000

Stok habis

Deskripsi

Buku ini memuat kajian Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) dalam upaya transformasi digital untuk mencapai tujuan yang diamanatkan oleh Undang-Undang. Bagi BPKH, transformasi digital merupakan langkah penting dalam menghadapi perkembangan zaman. Fokus utama lembaga ini tidak hanya terpaku pada pengelolaan Keuangan Haji, melainkan melibatkan pemetaan dan kajian ekosistem sebagai landasan transformasi.

Melalui sudut pandang ini, terungkap bahwa peran BPKH tidak sebatas mengelola Keuangan Haji. BPKH melibatkan diri dalam membuka wawasan baru tentang ekosistem industri dalam konteks yang luas. Transformasi digital yang direncanakan oleh BPKH tidak hanya sekadar alat untuk efisiensi penyelenggaraan haji, tetapi juga sebagai strategi untuk mewujudkan kemaslahatan umat dan memajukan industri halal Indonesia di tingkat global.

Dalam buku ini, pembaca diajak menyelami bagaimana konsep pemetaan dan kajian ekosistem menjadi fondasi utama dalam mencapai visi yang lebih besar. Buku ini bukan hanya untuk kalangan profesional di bidang keuangan dan teknologi, melainkan juga bagi mereka yang ingin memahami bagaimana suatu lembaga dapat menjadi agen perubahan melalui inovasi teknologi yang cermat dan terarah.

  • Penulis: Indra Gunawan, Satya Rinaldi, Hamzah Ritchi
  • ISBN: xxxx
  • Halaman: 170
  • Ukuran: 15 x 23 cm
  • Tahun Terbit: 2024

Review

Belum ada ulasan.

Be the first to review “Transformasi Digital dan Ekosistem Ekonomi: Analisis Strategi Transformasi Digital pada Badan Pengelola Keuangan Haji – Indra Gunawan, Satya Rinaldi, Hamzah Ritchi”

Pin It on Pinterest

Share This